Dandim OKU Letkol Arh Tan Hadiri Upacara Hari Jadi OKU Selatan Ke 17

oleh -635 Dilihat

Kodim OKU – Dandim 0403/OKU Letkol Arh Tan Kurniawan, S.A.P. M.I.Pol bersam Ketua Persit KCK Cab XXXVIII Kodim 0403/OKU menghadiri Upacara Hari Jadi Ke 17 Kab. OKU Selatan bertempat di lapangan upacara Pemda OKU Selatan, Kamis (07/01/2021).

Hadir dalam upacara
Bupati OKU Selatan Popo Ali M, B, Com. Wakil Bupati Sholihien Abuasyir Sp Msi
Ketua DPRD Heri Martadinata SE. Dandim 0403 OKU Letkol Arh Tan Kurniawan S.A.P. M.I. Pol. Wakapolres OKUS H.P. Nasution. Kajari OKUS Kusri SH. Kepala Pengamanan lembaga pemasyarakatan Muaradua Hikmat zaen SH. MH. Kemenag OKUS Syarif Sag. Sekda H. Romzy SE
Para Asisten. Para Staf Ahli
Para Kepala Instansi Vertikal
Bapak H. Muhtadin Sera’i dan Ibu Hj. Sumiyati Muhtadin
Ketua TP PKK Kab Isyana lonetasarkab. Penasehat II DWP Kab, Ketua Ikatri, Ketua Persit. Ketua Bhayangkari
Ketua Adhyaksa Dharmakarini
Ketua DWP Kabupaten
Para Kepala Dinas/Badan/Bagian, Camat Muaradua Putra Bani, Camat Buay Rawan
Romzi. Kepala BUMN. BUMD
Pimpinan Ormas. Para Veteran OKUS. Pers.

Amanat yang di sampaikan Oleh Bupati OKU Selatan Popo Ali selaku inspektur upacara
Peringatan hari jadi tahun ini sangat berbeda dengan tahun sebelumnya dikarenakan Pandemi Covid19 tetapi tidak menyurutkan semangat kita semua dan terus membangun Kab. OKU Selatan.

Saat ini persoalan Covid19 sangat berpengaruh di kegiatan kita semua
Bersama Forkopinda Kita sudah membagikan masker dan menghimbau agar mematuhi peraturan kesehatan Covid19.

Kita tentunya berharap agar pandemi Covid19 ini segera berakhir agar masyarakat bisa melakukan aktivitas dengan normal kembali.
Persoalan pendemik covid 19 membawa dampak besar dalam kehidupan bermasyarakat terutama di bidang perekonomian.

Sebagai yang timbul epek pandemik covid 19 Bupati juga mengeluarkan aturan sebagai upaya pencegahan pandemik covid 19, untuk memutuskan mata rantai pencemaran Covid 19.yang ada di kab OKU Selatan.

Beberapa hari yang lalu kita telah menggelar kegiatan cek poin setiap jalan yang menuju ojek wisata Danau ranau guna memutus penularan terjadinya penularan covid 19 yang di lakukan pemerintah, TNI, POLRI, DISHUB Dan POL PP.

Hari jadi adalah tonggak sejarah Perjuangan pada pendahulu untuk membentuk kabupaten inflikasinya kita di percaya untuk membangun negeri sendiri, menciptakan rasa cinta dan rasa memiliki serta kerja keras dan kerja iklas. Mari kita jaga sinergisitas satu sama lain karena kebersamaan merupakan kekuatan kita Dalam membangun bumi serasan seandanan.

Prospektif hendaknya selalu bersyukur karena setiap detik perjuangan harus kita jaga baik kerja maupun prestasi, kita telah berhasil dengan sukses baik jajaran pemerintah ,TNI, POLRI, Bawaslu kami ucapkan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas dukungan dalam rangka pelaksanaan pilkada serentak dalam rangka pemilihan pilkada di kab OKU Selatan yang berjalan dengan baik. (Pendim OKU).

No More Posts Available.

No more pages to load.